Studi Banding ke BMT Bina Insan Mandiri Karanganyar

 Dalam rangka meningkatkan kualitas managemen, peningkatan Kinerja Karyawan kapasitasdan wawasan baru di bidang BMT, rabu kemarin ( 18/1) BMT Harpaan Ummat Kudus mengadakan studi banding ke BMT Bina Insan Mandiri ( BIM ) ,Karanganyar .

Studi banding yang diikuti oleh tema managemen dan di pimpin oleh ketua Pengurus bapak Setia  Budi Wibowo  berfokus pada dua materi. Yakni Pengelolaan bisnis dan peningkatan Kinerja Karyawan .


Lowongan Kerja Marketing Pria


LOKER Marketing (1) & Security (1) Desember 2016

Dibutuhkan karyawan untuk di tempatkan di posisi  Marketing Pembiayaan dan Security 


bagi yang lolos administrasi akan di hubungi melalui SMS.

masing masing 1 (satu) Orang .

 Lamaran Paling Lambat dikirim sampai tanggal 24 Desember 2016 .


Lowongan Kerja Security

Lowongan Kerja Security di KSPS Bmt Harapan Ummat Kudus . paling lambat 10 Oktober 2016

lowongan juga bisa di lihat di Radar Kudus,terbitan tanggal 27-  sd 29 September 2016 

Up Greading Kajar bulan November 2016







































HASIL Seleksi Administrasi April 2016

Selamat Kepada calon karyawan BMT Harapan Ummat Kudus yang telah Lolos Seleksi Administarasi.
kami Mengundang Anda yang tercantum dalam Tabel dibawah ini untuk mengikuti tahapan seleksi selanjutnya

PESERTA SELEKSI KARYAWAN 
BMT HARAPAN UMMAT KUDUS 
NO NAMA  ALAMAT 
1 RIZAL DWI PRASETYO GULANG, MEJOBO
2 ALI FATHONI  PEGANJARAN , BAE
3 EKO BUDI PRASETYO  MAYONG LOR JEPARA 



tes akan di laksakana pada hari Senin, 11 Maret 2016 pukul 15.00 
berpakaian rapi dan bersepatu 


TERTANDA 


BAGUS PANDU W 
MANAGER SDI 

Upgarding Karyawan BMT Harapan Ummat

Selasa, 16 Februari 2016 , Pagi tadi tak biasanya Seluruh Karyawan BMT Harapan Ummat berkumpul untuk breefing pagi di Kantor Pusat Jl .HM Subchan ZE No 47 Kudus. tidak bukan karena pagi ini BMT Harapan Ummat Kedatangan "Dokter Keuangan" , why  kenapa BMT Harapan Ummat memanggil dokter, apakah Intansi ini sedang bermasalah dengan keuangan
apakah BMT ini sedang sakit keuangannya !
oh tentu tidak , tapi kita butuh dokter pemacu,agar Aset BMT  semakin melompat lebih jauh dengan lompatan yang dahsyat semakin merangkak naik. 

semuanya harus berproses kearah kedepan dengan tujuan yang sama sesuai yang telah di tuangkan dalam visi - misi BMT itu sendiri,

dalam upgrading pagi ini dokter keuangan  BMT Harapan Ummat Bapak Suwarno berbagi tentang Meningkatkan kapasitas,kapasitas individual dan kapasitas Team,  zaman orang tua dulu atau guru - guru kita dulu pernah berkata "nek rejeki kui di pekso o koyo opo wae , nek entuk mu semunu ya semunu , mergo wis ono wadahe dewe dewe" ( jika di terjemahkan dalam bahasa indonesia rizki itu di paksa kayak apa saja jika rizki mu segitu ya dapatnya segitu karena rizki itu sudah ada tempatnya sendiri sendiri) , bak rizki itu sudah ada tempatnya sendiri sendiri namun kita tidak tidak pernah tau tempatnya itu besar atau kecil., sehingga hal tersebut yang menjadi acuan bapak suwarno dalam memompa SDM yang ada di BMT ini agar kapasitas wadah itu menjadi besar. 
beliau juga menjelaskan bagaimana cara untuk mencapai kapasitas BMT yang akan menjadi besar..
Salam Sukses